Kilasbanggai.com
Rabu, Oktober 15, 2025
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Karir
  • Pedoman Media Siber
  • Login
  • BERANDA
  • BANGGAI
  • MEMILIH 2024
    • Pemilu Legislatif
    • Pilpres
    • Pilkada
  • SULTENG
  • CELEBES
  • EKONOMI
  • POLITIK
  • OLAHRAGA
  • BISNIS
  • TRAVEL
  • ADVETORIAL
No Result
View All Result
Kilasbanggai.com
  • BERANDA
  • BANGGAI
  • MEMILIH 2024
    • Pemilu Legislatif
    • Pilpres
    • Pilkada
  • SULTENG
  • CELEBES
  • EKONOMI
  • POLITIK
  • OLAHRAGA
  • BISNIS
  • TRAVEL
  • ADVETORIAL
No Result
View All Result
Kilasbanggai.com
  • NASIONAL
  • BANGGAI
  • SULTENG
  • POLITIK
  • PARIWISATA
  • HUKRIM

Warga Samadoya Keluhkan Bantuan UKM yang Belum Diserahkan

admin by admin
5 Oktober 2024
in Banggai
Oplus_0

Oplus_0

KILASBANGGAI.COM KINTOM – Seorang warga Desa Samadoya, Kecamatan Kintom, Kabupaten Banggai, Samsudin Sinula mengeluhkan bantuan usaha kecil, dan menengah (UKM) yang tak kunjung diterima.

 

Bantuan UKM itu bersumber dari APBDes Samadoya tahun anggaran 2024.

BACA JUGA

77 Kasus Narkoba Terungkap di Banggai, Polres Amankan 174 Gram Sabu dan 5 Ribu Pil Terlarang

77 Kasus Narkoba Terungkap di Banggai, Polres Amankan 174 Gram Sabu dan 5 Ribu Pil Terlarang

15 Oktober 2025
Mobil Kabur Setelah Tabrak Penjual Sayur di Toili Barat, Korban Alami Patah Tangan dan Luka Serius

Mobil Kabur Setelah Tabrak Penjual Sayur di Toili Barat, Korban Alami Patah Tangan dan Luka Serius

15 Oktober 2025

 

“Pertama saya diundang di Balai Desa Samadoya. Sampai di kantor desa saya diberitahu bahwa bantuan penerima manfaat UKM sudah ada,” ujar Samsudin pada Jumat, 4 Oktober 2024.

 

Lalu Samsudin diberikan pilihan oleh Kepala Desa (Kades); diberikan dalam bentuk uang atau berbentuk barang.

 

“Saya jawab terserah Pak Kades mana yang terbaik buat Pak Kades. Pak Kades menjawab kalau yang lain sudah mau untuk diuangkan tinggal bapak punya,” katanya.

 

Samsudin menceritakan, agar bantuan itu diterima harus mendukung salah satu pasangan calon (paslon) yang bertarung di pilkada Banggai 2024.

 

“Tetapi harus kita dukung salah 1 paslon (ATFM) supaya tambah maju lagi kampung, (itu) bahasa dari Pak Kades,” katanya.

 

Hanya saja, Samsudin mengatakan, belum menentukan pilihan kepada paslon manapun di pilkada Banggai.

 

“Saya jawab kalau masalah pilihan saya belum tentukan si A atau B dan C,” ucapnya.

 

“Sambut Pak Kades, kalau begitu bapak punya nanti dibuatkan menjelang 1 minggu,” katanya.

 

Hanya saja, menurut Samsudin penerima manfaat bantuan UKM yang lain sudah menerima. Bahkan, ada yang dibawakan langsung ke rumah.

 

Keesokan harinya, salah soerang penerima bantuan UKM bertanya kepada Samsudin apakah sudah menerima bantuan atau belum.

 

“Saya jawab belum dikasih kalau saya punya. Salah satu penerima curhat dipotong Rp300 ribu lebih dari Rp3 juta jadi yang diterima tinggal Rp2.650.000,” ungkap Samsudin.

 

Sebulan kemudian Samsudin mendatangi Kantor Desa Samadoya untuk menanyakan perihal bantuan UKM.

 

Kala itu, hanya terdapat sekdes, bendahara, dan aparat lainnya. Bendahara menjawab, bahwa bantuan itu sudah dianggarkan, tersisa menunggu kepala desa.

 

“Oh itu sudah dianggarkan tinggal menunggu dari kepala desa karena kepala desa yang suruh buat bapak punya gerobak,” kata Samsudin menirukan pernyataan bendahara.

 

Samsudin lalu menanyakan penyebab bantuan untuknya belum juga ada, meski penerima lain telah menerima.

 

“Jawab bendahara kalau masalah itu kami smua aparat yang hadir di sini tidak tahu. Nanti  tanyakan langsung sama pak kades,” ucap Samsudin menirukan lagi pernyataan bendahara.

 

Tak lama kemudian Kades Samadoya datang dan memanggil Samsudin di ruang kerjanya. Ia pun langsung menanyakan kejelasan bantuan UKM untuknya.

 

“Jawab Pak Kades dengan nada marahl. Jadi apa ngana punya mau? Ngana curiga sama saya?” ujar Samsudin menirukan pernyataan Kades Samadoya.

 

Menurut Samsudin, Kades Samadoya terlihat marah, padahal ia datang dengan sopan.

 

“Saya menuntuk hak saya dan masih sopan, datang di sini tidak datang untuk ribut atau berkelahi. Saya langsung pamit pulang melapor di BPD,” ujarnya. (*)

Previous Post

Mahasiswi Asal Touna Meninggal Dunia Usai Tabrakan di Bunta

Next Post

Sulianti Murad Janji Tak Ambil Gaji Jika Terpilih, Mobil Dinas Cukup Satu Saja Selama 5 Tahun !

Berita Pilihan

77 Kasus Narkoba Terungkap di Banggai, Polres Amankan 174 Gram Sabu dan 5 Ribu Pil Terlarang

77 Kasus Narkoba Terungkap di Banggai, Polres Amankan 174 Gram Sabu dan 5 Ribu Pil Terlarang

by Muhammad Maruf
15 Oktober 2025
0

KILASBANGGAI.COM,LUWUK- Sebanyak 26 orang berhasil ditangkap polisi terkait narkoba di Kabupaten Banggai. Mereka ini ditangkap dalam kurun waktu 3 bulan...

Mobil Kabur Setelah Tabrak Penjual Sayur di Toili Barat, Korban Alami Patah Tangan dan Luka Serius

Mobil Kabur Setelah Tabrak Penjual Sayur di Toili Barat, Korban Alami Patah Tangan dan Luka Serius

by Muhammad Maruf
15 Oktober 2025
0

KILASBANGGAI.COM,TOILI- Pengendara motor patah tulang seusai kecelakaan dengan sebuah mobil di Jalan Trans Sulawesi Desa Makapa, Kecamatan Toili Barat, Banggai....

Tumondo Banggai Meninggal Dunia, Kapolres AKBP Putu Melayat ke Rumah Duka

Tumondo Banggai Meninggal Dunia, Kapolres AKBP Putu Melayat ke Rumah Duka

by Ikbal Siduru
15 Oktober 2025
0

KILASBANGGAI.COM - Kapolres Banggai AKBP Putu Hendra Binangkari melayat atas meninggalnya Tomundo Banggai yang terkenal yaitu H. Muh. Chair Amir...

Jenazah Tumundo Banggai, Moh. Chair Amir, Tiba di Luwuk dan Disambut Upacara Kehormatan

Jenazah Tumundo Banggai, Moh. Chair Amir, Tiba di Luwuk dan Disambut Upacara Kehormatan

by Ikbal Siduru
15 Oktober 2025
0

KILASBANGGAI.COM - Jenazah almarhum Moh. Chair Amir, tokoh adat Banggai yang dikenal sebagai Tumundo Banggai, tiba di Bandara Syukuran Aminudin...

Diduga Selingkuh dengan Staf, Anggota DPRD Banggai Dilaporkan Koalisi Peduli Demokrasi ke Badan Kehormatan

Diduga Selingkuh dengan Staf, Anggota DPRD Banggai Dilaporkan Koalisi Peduli Demokrasi ke Badan Kehormatan

by Muhammad Maruf
14 Oktober 2025
0

KILASBANGGAI.COM,LUWUK- Oknum Anggota DPRD Kabupaten Banggai dari Fraksi Gerindra berinisial HSA dilaporkan secara resmi ke Badan Kehormatan (BK) DPRD Banggai...

Next Post
Sulianti Murad Janji Tak Ambil Gaji Jika Terpilih, Mobil Dinas Cukup Satu Saja Selama 5 Tahun !

Sulianti Murad Janji Tak Ambil Gaji Jika Terpilih, Mobil Dinas Cukup Satu Saja Selama 5 Tahun !

Discussion about this post

Kejari Banggai Laut Tetapkan Tiga Tersangka Kasus Korupsi PDAM Paisu Moute, Kerugian Negara Capai Rp700 Juta

Kejari Banggai Laut Tetapkan Tiga Tersangka Kasus Korupsi PDAM Paisu Moute, Kerugian Negara Capai Rp700 Juta

by Uci Saripi
15 Oktober 2025
0

77 Kasus Narkoba Terungkap di Banggai, Polres Amankan 174 Gram Sabu dan 5 Ribu Pil Terlarang

77 Kasus Narkoba Terungkap di Banggai, Polres Amankan 174 Gram Sabu dan 5 Ribu Pil Terlarang

by Muhammad Maruf
15 Oktober 2025
0

Mobil Kabur Setelah Tabrak Penjual Sayur di Toili Barat, Korban Alami Patah Tangan dan Luka Serius

Mobil Kabur Setelah Tabrak Penjual Sayur di Toili Barat, Korban Alami Patah Tangan dan Luka Serius

by Muhammad Maruf
15 Oktober 2025
0

Tumondo Banggai Meninggal Dunia, Kapolres AKBP Putu Melayat ke Rumah Duka

Tumondo Banggai Meninggal Dunia, Kapolres AKBP Putu Melayat ke Rumah Duka

by Ikbal Siduru
15 Oktober 2025
0

  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Karir
  • Privacy Policy
Media Network

© 2023 Kilasbanggai.com

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BANGGAI
  • MEMILIH 2024
    • Pemilu Legislatif
    • Pilpres
    • Pilkada
  • SULTENG
  • CELEBES
  • EKONOMI
  • POLITIK
  • OLAHRAGA
  • BISNIS
  • TRAVEL
  • ADVETORIAL

© 2023 Kilasbanggai.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In