KILASBANGGAI COM. BATUI – Sejumlah masyarakat melakukan aksi di depan kantor desa uso, kecamatan batui, kabupaten Banggai, Sulawesi tengah
Aksi itu di picu karena dengan adanya pemberhentian salah satu aparat desa dan merotasi jabatan aparat desa lainnya.

Informasi yang di dapatkan media ini dari warga setempat ,sejumlah masyarakat melakukan aksi dengan membakar ban bekas di depan kantor desa uso. Selasa (30/4/2024)
Masyarakat menuntut turunkan kepala desa dan sekretaris desa uso.
Hingga saat ini kantor desa uso masih disegel dan terpasang spanduk yang bertuliskan turunkan kades dan sekdes uso.
Sementara itu Dirwan ketua BPD uso membenarkan kejadian tersebut saat di hubungi media ini .
Namun ia mengatakan ” sebentar saya kasih info kembali saat ini masih rapat dengan pak camat . (*)
Discussion about this post