KILASBANGGAI.COM, LUWUK- Gempabumi kembali mengguncang wilayah Sulawesi Tengah.
Kali ini, gempa berkekuatan magnitudo 5.4 tersebut berpusat di Teluk Tomini, Kabupaten Tojo Unauna, Kamis (22/1/2026) pukul 06.44 WITA.
BMKG merilis gempa berada di kedalaman 64 kilometer, dan tidak berpotensi tsunami.
Meski begitu, gempa sempat membuat panik warga. Guncangannya terasa sampai di Kota Luwuk, Kabupaten Banggai. (*)











Discussion about this post